Peringatan Hari Pahlawan di Dinas Kesehatan Kabupaten Kapuas
Pada hari Minggu, 10 November 2024, Dinas Kesehatan Kabupaten Kapuas melaksanakan upacara peringatan Hari Pahlawan di halaman kantor dinas. Kegiatan ini dilaksanakan secara khidmat dan tertib, mengikuti pedoman yang telah…
Selamat Memperingati Hari Pahlawan, 10 November 2024
Dinas Kesehatan Kabupaten Kapuas beserta Unit Pelaksana Teknis (UPT) di seluruh wilayah Kabupaten Kapuas menyampaikan selamat memperingati Hari Pahlawan. Melalui momentum ini, mari kita teladani semangat dan pengorbanan para pahlawan…